Membuat RF Probe
RF Probe adalah alat yang digunakan untuk mendeteksi keluaran sinyal RF.
Untuk mendeteksi sinyal tersebut maka diperlukan rangkaian penyearah(rectifier) yang mengubah listrik AC menjadi DC. Komponen utama dalam RF probe ini adalah diode dan kapasitor perata.
Skema RF Probe 1 |
Output Rf Probe tersebut dihubungkan ke VU meter atau Voltmeter DC.
RF probe ini bisa juga dijadikan Power meter yaitu dengan menambah dummyload 50Ω sebelum rangkaian.Tetapi jika anda menggunakan alat ini untuk power meter anda harus menggunakan AVO meter digital agar nilai pembacaannya mendekati akurat.
RF probe ini bisa juga dijadikan Power meter yaitu dengan menambah dummyload 50Ω sebelum rangkaian.Tetapi jika anda menggunakan alat ini untuk power meter anda harus menggunakan AVO meter digital agar nilai pembacaannya mendekati akurat.
Skema RF Probe 2 |
Rumus menghitung daya RF :
Hasil pembacaan tegangan di avo digital dimasukkan ke dalam rumus ini >
Rumus Daya |
V = Hasil Pembacaan Voltmeter
Gambar RF Probe yg sy rakit :
RF Probe |
Wassalamualaikum wr.wb
5 Komentar untuk "Membuat RF Probe"
wihh anak elektro ya gan heheh, sama gan ane juga, makasih buat pembelajaran ini :)
ok gan (y)
mantap lagi belajar ini gab hehe :D
Mantab ....
good job gan
solder uap