Programmer AVR memakai Port Paralel
Postingan kali ini tentang mikrokontroler AVR yaitu cara membuat programmernya. Fungsinya adalah untuk memasukkan file hex yang telah dibuat di komputer ke dalam mikrokontroler AVR. Cara pembuatannya pun mudah karena hanya menggunakan beberapa komponen saja. Berikut skemanya :
Simple AVR Paralel Programmer |
Konektor paralel (DB-25) biasanya terdapat pada komputer, laptop jadul. Software yang digunakan bisa memakai Ponyprog atau CVAVR. Karena programmer ini tidak menyediakan tegangan out 5v maka sebelum menggunakan programmer ini, IC anda harus dicatu tegangan 5v dulu. Untuk penyetelan pada Software Ponyprog atau CVAVR bisa lihat gambar dibawah. :
Untuk CVAVR bisa dibuka pada menu Settings >> Programmer.
Dan untuk mengisikan hex ke dalam IC AVR menggunakan menu Tools >> Chip Programmer.
Untuk CVAVR bisa dibuka pada menu Settings >> Programmer.
Dan untuk mengisikan hex ke dalam IC AVR menggunakan menu Tools >> Chip Programmer.
Setting CVAVR Parralel Port |
Untuk Software Ponyprog bisa pilih pada menu Setup lalu ikuti gambar dibawah ini :
Biaya pembuatan AVR parallel programmer ini tidak lebih dari Rp10.000. Simpel n ringkas. Caranya mudah bukan..... heheh.. tapi yaitu harus ada port paralel di laptop/komputer kalian.
Setting Ponyprog Parralel Port |
Ocre skian dr penuliz apabila ada pertanyaan sila berkomentar.
Wassalamualaikum wr wb.
Wassalamualaikum wr wb.
1 Komentar untuk "Programmer AVR Sederhana"
Mantab gab